You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
 20.763 Pohon di Jaksel Sudah Dipangkas
.
photo Rezki Apriliya Iskandar - Beritajakarta.id

20.763 Pohon di Jaksel Sudah Dipangkas

Selama periode Januari hingga September 2019, Suku Dinas Kehutanan Jakarta Selatan sedikitnya telah memangkas 20.763 pohon di wilayahnya.

Jenis pohon yang sudah dipangkas antara lain Mahoni, Trembesi, Angsana, Glodokan, Tabebuya dan Tanjung

Kepala Seksi Jalur Hijau dan Pemakaman Suku Dinas Kehutanan Jakarta Selatan, Bambang Muhirdan menargetkan, pada tahun ini bisa memangkas 30.000 pohon di wilayahnya.

"Jenis pohon yang sudah dipangkas antara lain Mahoni, Trembesi, Angsana, Glodokan, Tabebuya dan Tanjung. Kita kerahkan 99 petugas," ujarnya, Sabtu (26/10).

6.164 Pohon di Jakbar Sudah Dipangkas

Bambang menjelaskan, sebelum pemangkasan dimulai, pihaknya melihat kondisi pohon lebih dulu. Pemangkasan diprioritaskan terhadap pohon yang berkondisi rimbun dan terlalu tinggi.

"Selain untuk mencegah terjadinya pohon tumbang, pemangkasan juga dilakukan untuk estetika kota," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Pemprov DKI akan Rekrut Tenaga PPSU Kelurahan

    access_time09-04-2025 remove_red_eye9029 personBudhi Firmansyah Surapati
  2. Sudin Tamhut Jaktim Tambah Pengamanan dan Sarpras di Taman Mahoni

    access_time11-04-2025 remove_red_eye2766 personNurito
  3. DPRD Dukung Jakarta Jadi Kota Perfilman

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1727 personFakhrizal Fakhri
  4. Langkah Pemprov Gunakan Truk Sampah Listrik Diapresiasi

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1543 personFakhrizal Fakhri
  5. Program Kampung Iklim Bakal Diimplementasikan di RW 01 Pondok Bambu

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1403 personNurito

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik